Anggota Persit Kodim 0811/Tuban Raih Juara 1 Kategori Lomba Karaoke Dewasa Dalam Rangka HUT Ke-76 Korem 082/CPYJ

    Anggota Persit Kodim 0811/Tuban Raih Juara 1 Kategori Lomba Karaoke Dewasa Dalam Rangka HUT Ke-76 Korem 082/CPYJ

    TUBAN, – Septi Ningrum Nugraheni meraih Juara 1 kategori lomba Penyanyi Solo Dewasa dalam rangka HUT Ke-76 Korem 082/CPYJ, yang merupakan anggota Persit, suami dari anggota TNI AD yang bernama Serka Rega Yuan yang berdinas di Staf Teritorial Kodim 0811/Tuban Kecamatan Tuban, Kab. Tuban. Minggu, (14/07/2024).

    Lomba tersebut di buka oleh Komandan Korem 082/CPYJ Kolonel Inf Heri Rustandi, saat membuka lomba Danrem 082/CPYJ mengatakan bahwa, perlombaan ini merupakan rangkaian dari kegiatan menjelang HUT Korem 082/CPYJ ke-76, “untuk itu dengan adanya lomba ini mari kita tingkatkan kebersamaan, tali silaturrahmi, inspirasi dan motivasi bagi kita semua”, Ujar Danrem 082/CPYJ.

    Ditempat lain, Komandan Kodim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto S.Sos., M.I.P., sangat mengapresiasi anggota Persit Istri dari Serka Rega Yuan anggota Staf Teritorial yang bernyanyi dengan suara emasnya, sehingga dapat meraih juara 1 di ajang lomba menyanyi dewasa dalam rangka HUT Korem 082/CPYJ di Mojokerto.

    “Terimakasih kepada anggota Persit yang sudah membawa nama harum Persit KCK Dim 0811/Tuban”, Pungkas Dandim Tuban.

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Tali Silaturrahmi, Danramil 0811/07...

    Artikel Berikutnya

    Tumbuhkan Kekompakkan dan Kedisiplinan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Perkuat Silaturohmi Antara Pemerintah Dengan Tokoh Agama, Komandan Kodim 0811/Tuban Hadiri Upacara Hari Santri Nasional Tahun 2024
    Satgas TMMD Ke-122 Berikan Wasbang di SMK Negeri 2 Raja Ampat
    Meutya Hafid: Dari Jurnalis, Politisi, dan  Menteri Komunikasi dan Digital
    Pimpin Upacara 17-an, Dandim 0811 Tuban Bacakan Amanat Pangdam V/Brawijaya
    Jelang Hari Bhayangkara ke-77, Polres Tuban Gelar Anjangsana Kunjungi Anggota Yang Sakit 
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung
    Ringkus Pengedar Narkoba, Satresnarkoba Polres Tuban Amankan 1.300 Butir Pil Dobel L
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Ciptakan Pilkada Damai, Kapolres Tuban Ajak Perguruan Silat Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024
    Peringati Hari Jadi Jawa Timur Ke-79, Kasdim 0811 Tuban Menghadiri Acara Penerimaan Dan Pemberangkatan Kirab Pataka “Jer Basuki Mawa Beya”
    Dandim Bersama Bupati Tuban Serahkan Bantuan Alsintan Dari Kementrian RI
    Pimpin Upacara 17-an, Dandim 0811 Tuban Bacakan Amanat Pangdam V/Brawijaya
    Dandim 0811/Tuban Menghadiri Kegiatan Haul Akbar Masyayikh Ponpes Langitan dan KH. Abdul Hadi Zahid yang Ke- 54
    Sukseskan Pemilu Tahun 2024, Babinsa Bersama 3 Pilar Koramil 0811/01 Kota Tuban Pengamanan TPS Di Wilayah Binaan
    Lestarikan Budaya, Batituud Koramil 0811/13 Tambakboyo Hadiri Pembukaan Kesenian Thak-Thakan
    Peringati Hari Jadi Ke-72 Humas Polri, Polres Tuban Bagikan 25 Ribu Liter Air Bersih 
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung
    Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Gembleng Saka Wira Kartika Yang Handal Dan Profesional

    Ikuti Kami